July 24, 2018

Day

Jakarta, 22 Juli 2018 – Positive Deviance Resource Centre Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (PDRC FKM UI), Ruangguru, dan PT Indofood Sukses Makmur Tbk (Indofood) mengumumkan kerja sama strategis dengan meluncurkan program “Hidup Sehat Yuk!”, yaitu konten edukasi digital mengenai kesehatan yang akan ditempatkan di aplikasi Ruangguru. Acara peluncuran ini diselenggarakan di XXI Epicentrum, Jakarta...
Read More
Setelah tahun 2017 menghasilkan 12 auditor internal, Fakultas Kesehatan Masyarakat UI bersama dengan Fakultas Teknik UI tahun ini kembali menyelenggarakan Pelatihan Auditor Internal batch 2 pada tanggal 18 Juli 2018 di Ruang rapat Guru Besar, Gedung G, Lt.1 FKM UI. Pelatihan diselenggarakan dalam rangka persiapan Survellance Audit Sertifikasi ISO 9001:2015, diikuti oleh 9 orang calon...
Read More
Dalam rangka maintenance dari implementasi manajemen mutu di Fakultas Kesehatan Masyarakat, pada tanggal 17 Juli 2018 diselenggarakan Awareness ISO 9001:2015 yang diikuti 27 peserta, terdiri dari staf unit kerja, departemen dan kelompok studi di Fakultas Kesehatan Masyarakat. Kegiatan yang diselenggarakan di Ruang PA 212, Gedung A, Lt.2 RIK ini dibuka oleh Wakil Dekan Bidang Sumber...
Read More

Recent Comments