Berita

Teliti Program Penanggulangan Anemia Ibu Hamil Melalui Klasterisasi Kabupaten/ Kota, Theresia Natalia Raih Gelar Doktor di FKM UI

Anemia pada ibu hamil sebagai masalah kesehatan masyarakat dan penyumbang angka kematian ibu di Indonesia menjadi perhatian penting bagi pemerintah. Terlebih dengan jumlah populasi yang tinggi dan luas wilayah Indonesia yang terdiri dari ratusan kabupaten/ kota yang menimbulkan terjadinya disparitas wilayah. Keterbatasan geografis Indonesia membuat indikator pembangunan manusia terutama indikator kesehatan belum bisa terlaksana dengan...

FKM UI Terangkan Jalur Seleksi Masuk pada Siswa-Siswi SMA Jakarta Global Islamic School

Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universtas Indonesia (UI) sebagai salah satu institiusi pendidikan kesehatan masyarakat terbaik di Indonesia, menjadi daya tarik tersendiri bagi calon mahasiswa, salah satunya adalah siswa dan siswi SMA Jakarta Islamic School (JIS). Pada Senin, 15 Januari 2024, siswa dan siswi SMA JIS melaksanakan studi kunjungan ke FKM UI guna mengetahui lebih lanjut...

Doktor FKM UI Teliti Praktik Swamedikasi Antibiotik dan Resistensi Neisseria Gonorrhoeae Menggunakan Deteksi Molekuler pada Populasi Kunci di Indonesia

Penelitian terkini di Indonesia menemukan kaitan erat antara swamedikasi antibiotik dan resistensi neisseria gonorrhoeae, bakteri penyebab gonore yang sering dikenal sebagai kencing nanah. Mengemukakan isu yang sama, Nurhayati, memaparkan disertasi dalam sidang terbuka promosi doktor Epidemiologi FKM UI dengan judul “Praktik Swamedikasi Antibiotik dan Resistensi Neisseria Gonorrhoeae Menggunakan Deteksi Molekuler pada Populasi Kunci di Indonesia”...

Teliti Pemodelan Kapasitas Penelitian di RSUP Tipe Dua, Tri Fajari Agustini Raih Gelar Doktor di FKM UI

Rabu, 10 Januari 2024, Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) melaksanakan sidang terbuka Promosi Doktor Ilmu Kesehatan Masyarakat (IKM) dengan promovenda Tri Fajari Agustini dengan disertasi yang dipertahankan berjudul “Pemodelan Kapasitas Penelitian Berdasarkan Karakteristik Klinisi dan Kepemimpinan di Rumah Sakit Umum Pusat Tipe Dua (RSUP Fatmawati Dan RSUP Prof I.G.N.G Ngoerah Denpasar)”. Sebuah studi...

Kembangkan Alat Deteksi Dini Keterlambatan Perkembangan Anak melalui Instrumen Modifikasi KIA Gambar, Sudiyati Raih Gelar Doktor di FKM UI

Upaya penurunan angka kematian bayi baru lahir, bayi dan anak balita, serta menjamin tumbuh kembang anak secara optimal merupakan salah satu upaya dalam kesehatan anak berdasarkan perkembangannya. The American Academic of Pediatrics (AAP), merekomendasikan bahwa setiap negara diharapkan melakukan skrining dan surveilans perkembangan anak secara rutin sehingga apabila ada kecurigaan gangguan perkembangan dapat dilakukan intervensi...

Kembangkan Model Pengendalian Wabah Penyakit Berbasis Risiko Wilayah, Ade Heryana Raih Gelar Doktor di FKM UI

Rabu, 10 Januari 2024, Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) melaksanakan sidang terbuka Promosi Doktor Ilmu Kesehatan Masyarakat (IKM) dengan promovendus Ade Heryana dengan disertasi yang dipertahankan berjudul “Pengembangan Model Pengendalian Wabah Penyakit Berbasis Risiko Wilayah: Studi Kasus Pandemi COVID-19 di Jawa-Bali”. Kebijakan pengendalian pandemi COVID-19 di Indonesia belum mempertimbangkan risiko yang berasal dari...