Ketua : Prof. Doni Hikmat Ramdhan, S.K.M., M.K.K.K., Ph.D
PKTK3 FKM UI sebagai lembaga yang berdiri Tahun 1996, berada di lingkungan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia sesuai dengan salah satu visi dan misinya yaitu melaksanakan penelitian dan pengabdian masyarakat dengan melaksanakan kegiatan pelayanan penelitian, pengkajian dan pelatihan bidang K3, baik di tingkat nasional dan taraf internasional dengan memberikan prioritas utama pada mutu pelayanan yang diberikan baik pada aspek ilmiah, efektivitas dan efisiensi.
PKTK3 FKM UI menjadi pusat pengkajian dan terapan melalui penelitian, pelatihan dan konsultasi yang dikenal luas dan menjadi rujukan pada tingkat regional, nasional dan internasional di dalam bidang K3.
Berdiri sejak tahun 1996 dengan jumlah kegiatan sampai September 2024 yaitu 372 Kegiatan Survey, Study, research, dan 119 kegitan Training, Seminar, Workshop dengan sertifikasi ISO 9001 dan 14000 di tahun 2013-2015, memiliki Tim ahli yang Profesional dan Kompeten di Ilmu K3, bekerja sama dengan banyak pihak, dan sudah banyak memberikan manfaat, kontribusi dan berkesinambungan hingga saat ini.
No Telepon : (021) 78849037/38
HP : 081315926767
Email : pkatiga@ui.ac.id / pkatiga@gmail.com
Alamat : Gedung G Lantai 3 Ruang 309 Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, Depok. Jawa Barat, 16424