“Penerapan sistem Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) menyebabkan beralihnya sistem pembayaran layanan rumah sakit dari fee for service ke sistem paket. Kondisi ini menghendaki perubahan secara menyeluruh untuk keberlangsungan rumah sakit termasuk rumah sakit jejaring Muhammadiyah,” papar Slamet Budiarto menjelaskan hasil disertasinya yang berjudul “Analisis Economic Value Added Berdasarkan Pendekatan Balanced Scorecard Dan Implikasinya Terhadap Strategi...Read More
Rabu, 4 Januari 2023, Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) melaksanakan sidang terbuka promosi doktor atas nama Mieska Despitasari dengan dr. Adang Bachtiar, M.P.H., D.Sc., sebagai promotor dan didampingi oleh Dr. dr. Harimat Hendarwan, M.Kes., serta Dr. Besral, S.K.M., M.Si., sebagai kopromotor. Penguji dalam sidang promosi doktor ini adalah Prof. Dr. dr. Anhari Achadi,...Read More
Senin, 4 Januari 2023, Program Studi Doktor Epidemiologi, Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia melaksanakan sidang terbuka Promosi Doktor Epidemiologi dengan promovendus Fajaria Nurcandra. Sidang ini dipimpin oleh Prof. Dr. Dra. Evi Martha, M.Kes dengan Promotor Prof. Dr. Sudarto Ronoatmodjo, S.K.M., M.Sc., dan Ko-promotor Prof. Dr. Budi Anna Keliat, S.Kp., M.App.Sc., dan Prof. dr. Mondastri Korib...Read More
Rabu, 14 September 2022, Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) menyelenggarakan sidang terbuka promosi doktor atas nama Nina Fentiana dari Prodi Doktor Ilmu Kesehatan Masyarakat. Sidang dipimpin oleh Prof. Dr. dr. Kusharisupeni, M.Sc., dan turut dihadiri oleh Promotor, Dr. Ir. Trini Sudiarti, M.Si.; Ko-promotor, Prof. dr. Endang L. Achadi, M.P.H., Dr.PH., dan Dr. Besral,...Read More
Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM UI) kembali menyelenggarakan sidang terbuka promosi doktor atas nama Sang Gede Purnama pada 2 September 2022. Sidang dipimpin oleh Prof. Bambang Wispriyono, Apt., Ph.D., dan turut dihadiri oleh Promotor, Prof. Dr. dra. Dewi Susanna, M.Kes.; Ko-promotor, Prof. dr. Umar Fahmi Achmadi, M.P.H., Ph.D., dan Dr. drs. Tris Eryando, M.A.;...Read More
Rabu, 20 Juli 2022, Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) menggelar Sidang Terbuka Promosi Doktor atas nama Yayan Harry Yadi. Sidang dipimpin oleh Prof. Dr. dr. Sabarinah Prasetyo, M.Sc., dan turut dihadiri oleh Prof. Dr. dr. L. Meily Kurniawidjaja, M.Sc., Sp.Ok sebagai promotor, serta Dr. drg. Dewi Rahayu, M.Kes.; Ir. Hardianto Iridiastadi, MSIE., Ph.D.;...Read More
Jumat, 15 Juli 2022, Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) mengadakan sidang terbuka promosi doktor atas nama Tati Sumiati dari Prodi S3 Ilmu Kesehatan Masyarakat. Sidang dipimpin oleh Prof. dr. Asri C. Adisasmita, M.P.H., M.Phill., Ph.D. Turut hadir Prof. Dr. dr. Sabarinah, M.Sc., sebagai promotor, dr. Agustin Kusumayati, M.Sc., Ph.D., sebagai kopromotor, serta Dr....Read More
“Gangguan pertumbuhan linier yang berkontribusi pada tingginya beban stunting di negara berkembang sebagian besar terjadi pada periode konsepsi hingga usia dua tahun. Kegagalan pertumbuhan linier adalah suatu keadaan melambatnya pertambahan tinggi badan anak sehingga anak gagal mencapai potensi pertumbuhan optimalnya,” ujar Dwi Sisca Kumala Putri membuka pemaparan ringkasan disertasi pada sidang terbuka promosi doktor FKM...Read More
Salah satu indikator sistem pengawasan pangan olahan adalah indeks pengawasan pangan olahan. Namun, indeks pengawasan tersebut baru mencakup elemen kegiatan pengawasan, laboratorium, serta komunikasi, informasi, dan edukasi (KIE). Hal ini belum mencakup beberapa elemen lain yang tertuang dalam pedoman Food and Agriculture Organization (FAO) dan World Health Organization (WHO) tentang Food Control System Assessment Tool...Read More
Jumat, 8 Juli 2022, Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) menggelar sidang terbuka Promosi Doktor Ilmu Kesehatan Masyarakat atas nama Dewi Nirmala Sari secara daring. Disertasi yang dipertahankan Dewi berjudul “Pengembangan Sistem Skrining Gejala Kecemasan dan Depresi pada Ibu Hamil Berbasis Expert System dalam Pelayanan Antenatal”. Sidang promosi dipimpin oleh Prof. Dr. dr. Sudarto...Read More
Recent Comments