Jumat, 11 November 2022, Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) menyambut kunjungan Universitas Nusa Cendana (Undana) secara luring di Ruang PA 209, Gedung A, Rumpun Ilmu Kesehatan (RIK) UI. Tujuan pertemuan ini ialah penjajakan kerja sama pendidikan, penelitian, pengabdian masyarakat dan studi banding pelayanan mahasiswa. Kunjungan diterima oleh Wakil Dekan Bidang Sumber Daya, Ventura...Read More
Pada Jumat, 11 November 2022, Program Studi Sarjana Gizi Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) menerima studi kunjungan dari Program Studi Gizi Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan Universitas Muhammadiyah Semarang (UMS). Diterima di Aula A FKM UI, peserta kunjungan terdiri dari 182 mahasiswa dan 15 orang pendamping yang terdiri dari dosen dan staf kependidikan...Read More
Tak henti-hentinya mahasiswa FKM UI menorehkan prestasi baik di kancah nasional maupun internasional. Shabrina Alfath Ramadhania, mahasiswa S-1 Reguler Kesehatan Masyarakat Peminatan Epidemiologi 2019, terpilih menjadi pemenang pemilihan Abang Mpok Depok 2022. Abang Mpok Depok adalah ajang pemilihan Duta Parawisata dan Ekonomi Kreatif Pariwisata (Disporyata) Kota Depok yang diselenggarakan setiap tahun sejak 2002 silam....Read More
Motivation Building merupakan salah satu agenda tahunan yang diselenggarakan oleh Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia. Dalam dunia kerja, motivasi sangat dibutuhkan oleh para karyawan dalam hubungannya dengan pengembangan karir, prestasi dan etos kerja. Kegiatan ini ditujukan untuk membangun kesadaran akan pentingnya motivasi dalam kehidupan pribadi maupun pekerjaan, mampu memahami arti penting komunikasi, mampu menyusun...Read More
Recent Comments