Berita

FKM UI Jajaki Kerja Sama Strategis dengan DIRBT/UKK STP UI untuk Penguatan Riset dan Hilirisasi Inovasi

Depok, 15 Januari 2026 — Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) melaksanakan pertemuan penjajakan kerja sama dengan Direktorat Inovasi dan Riset Berdampak Tinggi (DIRBT) / Unit Kerja Khusus Science Techno Park (UKK STP) UI di Gedung Science Techno Park , Kampus  UI Depok. Pertemuan ini menjadi langkah awal dalam memperkuat sinergi riset, inovasi, dan...

FKM UI Resmikan Lapangan Pickle Ball, Dorong Gaya Hidup Aktif untuk Kesehatan Masyarakat

Depok, 14 Januari 2026 — Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia secara resmi meresmikan lapangan pickle ball FKM UI pada Rabu (14/1) dengan mengusung tema “Smash the Limit, Move for Public Health.” Peresmian ini menegaskan komitmen FKM UI dalam membangun budaya hidup aktif dan sehat di lingkungan kampus sebagai bagian dari upaya promotif dan preventif...

Machrumnizar Raih Gelar Doktor FKM UI Melalui Riset Machine Learning untuk Skrining Tuberkulosis Anak

Depok, 10 Januari 2026 — Machrumnizar resmi meraih gelar Doktor Ilmu Kesehatan Masyarakat dari Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) setelah berhasil mempertahankan disertasinya yang berjudul “Model Skrining Tuberkulosis Anak dengan Otomatisasi Sistem Skoring Berbasis Machine Learning di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer.” Sidang promosi doktor dipimpin oleh Prof. Dr. Dra. Dumilah Ayuningtyas, M.A.R.S., selaku...

Membangun Ekosistem K3 Nasional yang Profesional dan Kolaboratif, FKM UI Ambil Peran Strategis

Depok, 12 Januari 2026 — Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI), Prof. Dr. Indri Hapsari Susilowati, S.K.M., M.K.K.K., bersama Guru Besar Departemen K3 FKM UI, Prof. Fatma Lestari, S.Si., M.Si., Ph.D., menghadiri Apel Pencanangan Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional Tahun 2026 yang diselenggarakan oleh Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia pada Senin (12/1),...

FKM UI Resmikan Musala Al Mahabbah, Wujudkan Ruang Ibadah dan Penguatan Nilai Kasih Sayang

Depok, 9 Januari 2026 — Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) meresmikan Musala Al Mahabbah sebagai sarana ibadah dan pembinaan spiritual bagi sivitas akademika FKM UI. Peresmian ini menjadi penanda komitmen fakultas dalam menghadirkan lingkungan kampus yang tidak hanya unggul secara akademik, tetapi juga berlandaskan nilai-nilai keimanan, kebersamaan, dan kemanusiaan. Acara peresmian dihadiri oleh...

Intervensi Hidrasi Terbukti Lindungi Fungsi Ginjal Pekerja Konstruksi, Laksita Ri Hastiti Raih Gelar Doktor FKM UI

Depok, 7 Januari 2026 — Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia (UI) kembali melahirkan doktor di bidang Ilmu Kesehatan Masyarakat melalui sidang terbuka promosi doktor atas nama Laksita Ri Hastiti. Promovendus berhasil mempertahankan disertasinya yang mengkaji pengaruh intervensi hidrasi terhadap dampak tekanan panas dan risiko gangguan fungsi ginjal pada pekerja konstruksi, sebuah isu kesehatan kerja...